Hal yang perlu di lakukan setelah install Ubuntu 11.10




Agak lambat untuk memposting ini, bagusnya ketika ubuntu 11.10 (Oneiric Ocelot) baru rilis, apa salahnya lambat dari pada tidak sama sekali. langsung saja berikut beberapa hal yang sering di lakukan setelah meng-install Ubuntu 11.10.




1. Mengetahui apa saja fitur baru yang ada pada Ubuntu 11.10
Ubuntu 11.10 hadir dengan Beberapa fitur baru dan trik yang di sebut all-to-easy to miss some out. untuk membantu anda mengetahui apa saja fitur baru tersebut silahkan baca artikel dari omgubuntu.co.ukthenewubuntu.com atau nonton video di bawah ini yang sengaja di buat oleh omgubuntu.co.uk



2. Memeriksa Update
untuk memeriksa Update klik icon gerigi pada sudut sebelah kanan. jika update tersedia silahkan update Ubuntu Anda.

3. Menginstall Driver
untuk melakukan instalasi driver klik menu, pada search bar ketikan "additional driver" silahkan klik menu additional driver dan aktifkan driver yang belum aktif. proses ini juga tergantung dari koneksi internet.

4. menginstall Restricted Codecs.
Karena alasan Hukum di berbagai negara ubuntu tidak menyertakan codec pemutar seperti MP3, WMV Video, dan DVD dienkripsi. dan untuk semua itu ada pihak ketiga dari ubuntu yang menyediakannya.
dan untuk menginstallnya silahkan mengetik perintah berikut di terminal :
sudo apt-get install ubuntu-restricted-extras
Atau mengelik tombl di bawah ini :
image

5. Menginstall aplikasi mengunakan Ubuntu Sofware Center
Ada ribuan aplikasi yang tersedia secara bebas di Software Center. yang populer di antaranya ialah :
  • OpenShot - an ‘iMovie’ style video editor with built-in YouTube uploading
  • AbiWord - a simple, lightweight word processor
  • Chromium - open source version of Google Chrome web browser
  • Pidgin - popular instant messenger client
  • Wunderlist – an acclaimed multi-platform to-do app
berikut Video tutorial yang di buat omgubuntu.co.uk untuk menginstall aplikasi menggunakan Ubuntu Software Center:




Semoga Bermanfaat salam star-exe[dot]com

Referensi : omgubuntu.co.uk

Tidak ada komentar:

Posting Komentar